Polri Catat 323 Orang Luka-Luka dalam Tragedi Stadion Kanjuruhan
Karodokpol Pusdokkes Polri, Brigjen Nyoman Eddy Purnama Wirawan mengatakan, berdasarkan data yang diterima dari berbagai rumah sakit di Jawa Timur (Jatim), yang menangani korban Stadion Kanjuruhan, ada 323 orang mengalami luka-luka. “Jumlah korban luka sebanyak 323 orang,” kata Nyoman Eddy di Jakarta, Minggu (2/10). Baca Juga : Jual Saldo Paypal Jual Beli Saldo Paypal Saldo ... Read More